Membuat sebuah Menu navigasi sudah menjadi mainan rata-rata dalam mebuat suatu web mau dari web static maupun dinamic secara tidak langsung kita kebanyakan mencari di google artikel atau tutorial membuat menu navigation tersebut. Disini saya juga ingin membantu membuat menu navigasi versi yang telah saya buat sangat simple dan mudah dipelajari, saya membuat 3 menu, yang mana saya meletakan menu dipaling atas dengan background hitam. Kalian siapkan sebuah File HTML biasa lalu letakan script html dibawah ini ke dalam sintak <body> .
<div id="MainTopBar">
<div id="MainTopBarInnerWrapper">
<ul id="headerMenu" class="MainFloatLeft">
<li>
<a href="#" style="padding: 8px 10px; height: 19px;" class="lnkMainTopBar">
<span id="MainTopBarContactPhone"> (021) 9494-0011</span>
</a>
</li>
<li class="MainTopBarBorderLeft">
<a href="https://www.youtube.com/user/MrAngga1211" target="_blank" class="lnkMainTopBar">
<span class="MainTopBarTitle">Email Us</span>
</a>
</li>
<li class="MainTopBarBorderLeft">
<a href="https://aspxinformation.blogspot.co.id/" target="_blank" class="lnkMainTopBar">
<span class="MainTopBarTitle">Monitoring Tutorial</span>
</a>
</li>
</ul>
<div class="MainClearBoth"></div>
</div>
</div>
Terdapat ID beserta CLASS yang mana berisi sintak CSS yang telah saya pisahkan. Lihat sintak CSS dibawah copy lalu pastekan di dalam tag <head> .
.MainClearBoth
{
clear: both;
overflow: hidden;
height: 0;
}
#MainTopBar
{
position: absolute;
z-index: 1000002;
top: 0;
left: 0;
width: 100%;
min-width: 993px;
font-size: 11px;
background-color: #000;
text-align: justify;
margin: auto;
}
#MainTopBarInnerWrapper ul
{
list-style: none none;
margin: 0;
padding: 0;
}
#MainTopBarInnerWrapper li
{
height: 35px;
float: left;
}
.lnkMainTopBar
{
display: block;
background: no-repeat left center;
color: #00CCF4;
text-decoration: none;
padding: 10px;
height: 15px;
}
.lnkMainTopBar:hover
{
background-color: #FFF;
color: #011B36;
}
#MainTopBarInnerWrapper span span
{
display: block;
}
.MainTopBarBorderLeft
{
border-left: 1px solid #26405B;
}
#MainTopBarInnerWrapper
{
margin: auto;
color: #FFF;
}
#MainTopBarContactPhone
{
font-weight: bold;
font-size: 1.333em;
}
Setelah selesai jalankan file tersebut ke Browser anda maka hasilnya akan anda lihat seperti Menu bar pada blog ini. Sangat simple dan tidak perlu memikir jauh. Karna kita cukup memainkan css saja.
Jika kalian masih belum mengerti dapat tinggalkan komentar kalian, atau bisa langsung email ke saya. See you next article.